Hallo Sobat
Kenalan yuk sama Rumah Pasien Yayasan Ruang Pasien Indonesia
Apa itu Rumah Pasien?
Rumah Pasien merupakan sebutan dari Rumah Singgah untuk Pasien dari luar kota yang sedang menjalani pengobatan di rumah sakit rujukan. Rumah Pasien memberikan pelayanan fasilitas berupa rumah singgah gratis, konsumsi, transportasi ambulans untuk pengobatan ke rumah sakit, dan pelayanan konsultasi pasien. Saat ini Rumah Pasien telah tersebar di dua cabang Yayasan Ruang Pasien Indonesia yaitu di cabang Solo dan cabang Surabaya. Berikut lokasi Rumah Pasien Yayasan Ruang Pasien Indonesia :
1. Rumah Pasien 1
2. Rumah Pasien 2
3. Rumah Pasien 3
4. Rumah Pasien 4
Sobat pasien, apabila sobat membutuhkan rumah singgah untuk tempat tinggal selama proses pengobatan di Rumah Sakit rujukan. Sobat, dapat langsung menghubungi Ruang Pasien sesuai dengan domisili rumah sakit rujukan dan kami akan mengarahkan sobat saat di rumah singgah dan juga akan mendapatkan pelayanan pendampingan pasien untuk pasien baru di rumah sakit rujukan. Salam sehat dan Salam cinta.
Hotline Ruang Pasien Surabaya 0811 3197 112
Hotline Ruang Pasien Solo 0811 3438 112